Tubuhmu Ternyata Mengalami 10 Hal Ini Setiap Harinya, Ada Berapa yang Kamu Tahu?

Manusia adalah karya Sang Pencipta yang paling sempurna. Pernahkah kamu membayangkan betapa hebatnya tubuh manusia dengan organ-organ yang terus menerus ‘bekerja’ setiap hari tanpa henti? Bayangkan, jika salah satu bagian saja tidak berfungsi dengan baik. Tentu tubuh menjadi sakit dan tidak fit bukan? Tak sampai disitu saja, ternyata tubuh manusia punya banyak ‘kejutan’ yang mencengangkan ini:

1. Dada Terasa Sumpek Saat Bernafas? Ternyata, Setiap Harinya Kita Menghirup sekitar 1,14 kg Polusi Udara

via inhabitat.com

2. Kalau Dikumpulin, Keringat yang Keluar dari Pori-Pori Telapak Kaki Jumlahnya Bisa Mencapai Satu Ember, Lho

via huffingtonpost.com

3. Pernah Terpikirkan Konsep Kontrasepsi di Zaman Dahulu? Bangsa Mesir Kuno Terlebih Dulu Memikirkannya dengan Memakai Feses Buaya Untuk Mengontrol Kehamilan, Girls

4. Jika Disambung Tanpa Terputus, Panjang Pembuluh Darah Manusia Bisa 4x Mengelilingi Permukaan Bumi, Lho

via joburgeastexpress.co.za

5. Jika Dihitung, Jumlah Bakteri dan Mikroorganisme dalam Tubuh Manusia Memiliki Jumlah yang Jauh Lebih Banyak Daripada Milyaran Manusia di Planet Ini

6. Sekitar 75 – 90 % Debu di Rumahmu Ternyata Berasal dari Sel-Sel Mati

via forrent.com

7. Ternyata, Mata Juga Bisa ‘Pipis’ dan Mengeluarkan Urin melalui Kotoran Mata Meski dalam Jumlah yang Sedikit

via Sains Kompas

8. Nggak Usah Parno. Normalnya, Rambut akan Mengalami Kerontokan 50-100 Helai Setiap Harinya

via houstonhairlossclinic.com

9. Sebanyak 90% Tubuh Manusia Ternyata Dihuni oleh Bakteri, Virus, dan Mikroorganisme, Lho

via parenting.com

10. Bakteri Jahat dalam Feses Manusia Ternyata Dapat ‘Menembus’ Lapisan Tissue Hingga 10 Lembar

via consemerreports.com

Kalau diperhatikan, ternyata ada banyak hal di atas yang dapat mengancam kesehatan kita. Dengan megetahui fakta-fakta di atas, semoga kita bisa lebih sadar akan kesehatan, agar dapat terus beraktivitas dengan lancar.

No Comments Yet

Comments are closed